Gedung A Lantai 5, Jalan Pahlawan No.9 Semarang 50243, Jawa Tengah, Indonesia
jdih@jatengprov.go.id - (024) 8311282
18 Desember 2020
3489 Kali
launching aplikasi Sistem Elektronik Produk Hukum Daerah (EPHD) Biro Hukum
asd

Semarang, 18 Desember 2020 Bertempat di Ruang rapat Biro Hukum SETDA Provinsi Jawa Tengah  diresmikan peluncuran “Sistem E-PHD” yang merupakan singkatan dari Sistem Elektronik Produk Hukum Daerah. Aplikasi yang diresmikan oleh Bapak Iwanuddin Iskandar, SH.,M.Hum selaku Kepala Biro Hukum ini diluncurkan sebagai sarana untuk memudahkan pengajuan produk hukum daerah yang dalam hal ini adalah Keputusan Gubernur.

Diharapkan Sistem E-PHD Provinsi Jawa tengah ini dapat dimanfaatkan oleh seluruh OPD di Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, dalam proses pengajuan rancangan Keputusan Gubernur.Sistem ini memaksimalkan paper less, mempercepat koordinasi, dan mempermudah pelacakan Keputusan Gubernur.Sistem ini memiliki bank data, sehingga memudahkan pencarian Keputusan Gubernur yang sudah di tetapkan.

Kedepanya Sistem ini akan dikembangkan menjadi alokasi berbasis android sehingga dapat memudahkan proses pengajuan dan pemantauan Rancangan Keputusan Gubernur